Menteri BUMN Erick Thohir telah menunjuk mantan Gubernur BI Burhanuddin Abdullah sebagai Komut PLN dan Politikus Andi Arief sebagai komisaris independen.
Politikus Partai Demokrat Andi Arief kini menyandang jabatan komisaris PT PLN (Persero). Dia akan melapor kepada ketua umumnya, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
"Iya. Betul. Diangkat menjadi salah satu Komisaris selain Komutnya Pak Burhanuddin Abdullah yang menggantikan Agus Martowardojo," ujar Syahrial Nasution.
Partai Gerindra mengumumkan Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi sebagai bakal calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) di Pilgub Sulsel.
Mentan Amran Sulaiman mengungkapkan pemerintah telah menyiapkan anggaran sebesar Rp 20 triliun untuk membangun peternakan ayam pedaging dan petelur terintegrasi
Andi Gani membahas iuran pensiun tambahan saat bertemu Jokowi di Istana Negara. Andi Gani mengatakan Jokowi akan menentukan sikap soal kebijakan tersebut.