detikNews
Selama 2014, Polrestabes Bandung Tangani 207 Kasus Narkoba dan Makanan Berbahaya
Selama 2014, sebanyak 273 orang terpaksa mendekam di Tahanan Satuan Reserse Narkoba Polrestabes Bandung selama tahun 2014. Mereka terdiri dari pengedar, pembuat, dan pengguna narkoba serta obat-obatan ilegal. Beberapa di antaranya juga pembuat makanan yang membahayakan.
Minggu, 04 Jan 2015 17:43 WIB







































