IIMS 2021 jadi pameran otomotif pertama yang digelar di Indonesia sejak terjadinya pandemi virus Corona. Berikut informasi harga tiket dan jadwal kunjungannya.
Indonesia International Motor Show (IIMS) bakal digelar secara hybrid. Ditargetkan, selama 11 hari berlangsung IIMS Hybrid bisa mencapai transaksi Rp 4 triliun.
Dyandra Promosindo akan menyelenggarakan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2021 secara hybrid, online dan offline. IIMS dibuka 15-25 April 2021.
Mulai pekan depan, Indonesia International Motor Show (IIMS) akan digelar secara hybrid, online maupun offline yang berlokasi di JIExpo, Kemayoran, Jakarta.