detikOto
VW Siap Produksi City Car Irit dengan Konsumsi BBM 1:40
Peperangan untuk membuat mobil irit bahan bakar di kalangan produsen mobil dunia nampaknya akan semakin sengit. Apalagi setelah tercetus kabar kalau Volkswagen akan membuat sebuah city car yang sanggup berjalan 40,3 km dengan 1 liter BBM.
Senin, 07 Feb 2011 10:19 WIB







































