detikNews
Jaksa Agung Bimbang Eksekusi Hukuman Mati, MA: Jangan Cari-cari Alasan
Presiden Jokowi menolak 64 grasi gembong narkoba yang dihukum mati dan memerintahkan segera mengeksekusinya. Tapi Jaksa Agung berdalih dirinya tersandera putusan MK yang menyatakan PK boleh berkali-kali.
Selasa, 16 Des 2014 11:22 WIB







































