Situasi COVID-19 di India semakin memburuk dengan kasus keseluruhan sekarang sudah melebihi 18 juta. Di antara jutaan kasus di sana, 29 di antaranya adalah WNI.
Kelahiran siklon tropis Seroja memicu terjadinya bencana hidrometeorologi di sejumlah wilayah NTT. Data terbaru, ada 68 orang tewas dan 70 orang lainnya hilang.