detikNews
Tabrak Gelondongan Kayu, Kapal Cepat Nyaris Tenggelam
Sebuah kapal cepat Ekspress Bahari 5 nyaris tenggelam di ambang luar Selat Bangka, Sumsel, Senin 26 Januari kemarin. Tidak ada korban jiwa namun belum diketahui penyebab kecelakaan yang membawa 63 penumpang itu.
Selasa, 27 Jan 2009 22:02 WIB







































