detikNews
Bupati Lombok Barat Terima Suap Terkait Izin Wisata Berkali-kali
Bupati Lombok Barat Zainy Arony diduga melakukan pemerasan terhadap pengusaha terkait permohonan izin kawasan wisata di daerahnya. Zainy menerima uang pelicin hingga Rp 2 miliar yang diperoleh berkali-kali.
Jumat, 12 Des 2014 18:41 WIB







































