Album Ramadan Hedi Yunus & Yovie Widyanto Rilis 3 November
Untuk kedua kalinya, vokalis Kahitna, Hedy Yunus merilis album Ramadan. Bedanya, tahun ini di album “Ramadan Kita”, ia berkolaborasi dengan Yovie Widyanto.
Kamis, 28 Okt 2004 08:58 WIB







































