detikNews
PRT Indonesia Diduga Aniaya Anak Majikan Hingga Tewas di Malaysia
Seorang pembantu rumah tangga (PRT) asal Indonesia diduga menganiaya anak majikannya hingga tewas di Malaysia. Korban adalah seorang bayi laki-laki berumur 15 bulan.
Kamis, 02 Sep 2010 09:22 WIB







































