detikNews
Kampanye Terakhir di Rawamangun, Faisal-Biem akan Kerahkan 10 Ribu Orang
Tanggal 7 Juli 2012 besok adalah hari terakhir masa kampanye bagi para peserta pilkada DKI Jakarta. Tak terkecuali bagi pasangan Faisal Basri-Biem Benyamin yang akan menggelar kampanye akbar terakhir di Velodrome Rawamangun, Jakarta Timur. Mereka akan mengerahkan 10 ribu pendukung.
Jumat, 06 Jul 2012 12:44 WIB







































