detikNews
AM Fatwa Minta Penggusuran di Pasar Koja Ditunda
Penggusuran yang dialami pedagang pasar Koja membuat Wakil Ketua MPR AM Fatwa tersentuh. Sebagai bentuk dukungan ia meminta Pemrov DKI Jakarta untuk menunda penggusuran tersebut.
Rabu, 04 Feb 2009 23:30 WIB







































