detikNews
Warga Pondok Aren Dikejutkan Penemuan Bayi Perempuan
Warga Kampung Parigi, Kelurahan Parigi lama, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangsel dikejutkan dengan penemuan seorang bayi yang diperkirakan baru berusia dua hari. Bayi tersebut ditemukan sekitar pukul 19.30 WIB.
Rabu, 04 Jan 2012 08:26 WIB







































