detikNews
Masuk Sepekan, Banjir yang Rendam Seribu Rumah di Kukar Mulai Surut
Memasuki hari ketujuh, banjir yang merendam lebih dari seribu rumah di Tenggarong, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, perlahan surut.
Kamis, 16 Jan 2014 03:07 WIB







































