detikNews
Rekapitulasi Suara di Siantar Dihentikan Paksa
Rekapitulasi perhitungan suara di semua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut) dihentikan paksa oleh pengurus sembilan partai politik peserta pemilu.
Sabtu, 11 Apr 2009 23:48 WIB







































