detikOto
Marah, Wanita Kaya Tabrak Mobil Maserati Suami dengan Porsche
Awal pekan lalu di China ada kejadian yang cukup menggelikan sekaligus memprihatinkan. Sepasang suami istri kaya bertengkar, imbasnya wanita kaya itu menabrakkan mobilnya ke mobil milik sang suami.
Rabu, 14 Agu 2013 09:57 WIB







































