detikNews
Irjen Polisi Wahyono, Calon Kapolda Metro yang Intelek
Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Adang Firman akan segera lengser dari kepemimpinannya. Penggantinya, Irjen Pol Wahyono dinilai Kepala Bidang Humas Kombes Pol Zulkarnain sebagai polisi yang memiliki intelektual.
Selasa, 16 Des 2008 17:57 WIB







































