detikNews
Suara Caleg Perempuan di Bali Diduga Digembosi
Koalisi Gerakan Caleg Perempuan Bali melaporkan kecurangan pemilu terkait penggembosan suara ke Panwaslu Bali. Penggembosan dilaporkan terjadi di tingkat TPS dan PPK.
Jumat, 17 Apr 2009 16:19 WIB







































