detikFinance
5 Obligor BLBI Belum Lunasi Utang
Dua dari tujuh obligor BLBI (Bantuan Likuiditas Bank Indonesia) telah melunasi utangnya. Artinya masih ada 5 obligor yang sampai saat ini belum melunasi utangnya.
Jumat, 17 Jun 2011 12:08 WIB







































