Sepakbola
Atletico Cari Angka di Bernabeu
Musim ini Santiago Bernabeu memang tak angker. Tetapi untuk Atletico Madrid, stadion berkapasitas 80 ribu ini sangat menakutkan. Pemiliknya, Real Madrid belum bisa ditaklukkan sejak tahun 2000.
Jumat, 03 Mar 2006 10:58 WIB







































