detikSport
Kimi Merasa Kurang Beruntung
Kimi Raikkonen memimpin nyaris sepanjang balapan GP Belgia. Ketika akhirnya mengakhiri lomba dengan gagal finis, ia pun menganggap dirinya hanya kurang beruntung.
Senin, 08 Sep 2008 03:42 WIB







































