detikNews
18 Anggota Legislatif Maluku Mundur dari Kepengurusan PKS
Tunduk pada aturan partai, 18 anggota legislatif Maluku asal PKS, baik di DPRD Provinsi maupun Kabupaten/Kota, mundur dari kepengurusan partai.
Senin, 17 Jan 2005 18:02 WIB







































