Balai Desa Towangsan, Kecamatan Gantiwarno, Klaten, ditutup selama dua pekan. Penyebabnya Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Towangsan, terpapar COVID-19.
TNI mengatakan seluruh daerah yang terdampak banjir Kalsel sudah bisa diakses petugas. Namun, petugas mengalami kendala untuk membersihkan sisa longsor.
Polda Metro Jaya menangkap 3 kelompok begal bersajam yang kerap beraksi di Tangerang dan Bekasi. Total ada 11 pelaku yang diamankan dari tiga kelompok tersebut.