Sejumlah hotel dan RS membuka layanan isolasi mandiri lho bagi pasien OTG COVID-19. Ada yang menyediakan tempat, ada yang berupa fasilitas tele-konsultasi.
Sebanyak 28 titik akses tol hingga perbatasan DKI Jakarta akan dijaga selama 24 jam. Polisi ingin memastikan PPKM darurat terlaksana dengan baik di Jakarta.