detikTravel
Inggris Akan Karantina Turis dari Spanyol
Beberapa waktu lalu Inggris melonggarkan turis asing. Tapi, sekarang mereka mewajibkan turis dari Spanyol untuk karantina mandiri 14 hari.
Jumat, 31 Jul 2020 11:19 WIB







































