detikOto
Dikira Menghilang, Balita Diam-diam Sertai Kakeknya Menyetir Sejauh 20 Km
Masih ingat film lawas berjudul 'Baby Days Out'? Ya, film garapan Patrick Read Johnson ini booming sekitar tahun 90-an. Film yang mengisahkan seorang bayi petualang yang mengecoh ketiga penculiknya itu sukses membuat penonton terpingkal-pingkal melihat aksi lucu sang bayi.
Kamis, 26 Jan 2012 11:58 WIB







































