detikTravel
Santai Sambil Bergaya di Pulau Gaya
Taman Nasional Tunku Abdul Rahman, Kinabalu, Malaysia terdiri atas 5 pulau kecil nan indah, salah satunya Pulau Gaya. Selain, bawah lautnya yang indah, wisatawan juga bisa bersantai sambil bergaya di depan kamera dan bersanding dengan keindahan alam di Pulau Gaya.
Selasa, 01 Mei 2012 17:30 WIB







































