detikNews
DPR: Maraknya Premanisme Tanggungjawab Pemerintah
Komisi III DPR melihat aksi premanisme yang makin marak di masyarakat adalah kesalahan Pemerintah. Premanisme yang memakan korban di depan PN Jaksel misalnya, timbul karena lemahnya antisipasi Kepolisian.
Rabu, 29 Sep 2010 17:34 WIB







































