detikTravel
Pesona Marrakech, Kota Tua dari Timur Tengah
Meski bukan ibukota Maroko, Marrakech punya daya tarik yang bisa 'menyihir' tiap traveler. Kota tua ini punya sisi kontras yang mewakili 2 benua, Afrika dan Eropa. Banyak alasan untuk traveler mampir dan menikmati kota.
Kamis, 19 Jun 2014 14:12 WIB







































