Presiden SBY secara resmi menutup Pesta Danau Toba (PDT) di Sumatera Utara. Acara penutupan yang berlangsung di Open Stage Kota Parapat, Kabupaten Simalungun.
Belanda merupakan negeri yang paling mahir mengelola banjir di dunia. Membagi ilmu mengatasi banjir itulah salah satu agenda Walikota Rotterdam Ivo Opstelten bertandang ke Jakarta mulai besok.
Ditunjuknya Indianapolis Motor Speedway menjadi tuan rumah MotoGP mulai musim 2008 ini membuat Amerika Serikat punya dua seri balapan, di samping Laguna Seca. Tapi kalau "seniornya" cuma menggelar kelas MotoGP, Indianapolis akan menjadi tuan rumah lengkap karena kelas 125 cc dan 250 cc juga akan dihelat.
Buat setiap tim, fans adalah pemain ke-12. Teriakan-teriakan dukungan di tengah lapangan pertandingan adalah suntikan tenaga ekstra buat mereka. Anda fans seperti apa?
Yang tak boleh Anda lewatkan di Paris adalah Museum Louvre. Untuk menikmatinya, pengunjung merogoh kocek Rp 133 ribu. Tapi jurnalis dari negara mana pun, bisa gratis.
Titik Puspa menggebrak kota Ceske Budejovice, Ceko. Hadir bersama rombongan Sangrina Bunda, Titik berhasil membawa Indonesia menghangatkan Festival Hobby di kota tersebut.
Properti dan lukisan adalah dua dunia yang lekat dengan Ciputra. Saking cintanya konglomerat properti terhadap lukisan, Ciputra selalu antusias menjadi sponsor pameran lukisan.