detikFinance
Singkong Rebus Hingga Siomay Jadi Hidangan Rapat Para Bos Migas
Menteri ESDM Sudirman Said sore ini mengumpulkan para pejabat dan petinggi perusahaan minyak dan gas (migas) hingga tambang emas, batu bara dan lainnya, di kantornya.
Selasa, 16 Jun 2015 17:35 WIB







































