Bagi Suku Dani di Papua, tradisi adat sangatlah dijunjung tinggi. Jika traveler singgah ke kampung Suku Dani di Wamena, Papua Anda akan disambut dengan upacara bakar batu yang sakral.
Tradisi 'Kebo-keboan' di Banyuwangi masih lestari. Mereka kesurupan dan berguluing-gulung di kubangan. Tradisi ini digelar agar hasil panen padi melimpah.
Di tengah bombardir sinetron yang berasal dari Turki, kini muncul juga film layar lebar berlatarkan Turki. Adalah 'Romansa : Gending Cinta di Tanah Turki' yang dirilis Master Cinema.
Aning menghilang. Bune dan suaminya tidak tahu ke mana putri semata wayangnya pergi. Sepulang sekolah, Aning selalu mengunci dirinya di dalam kamar dan sibuk bermain dengan Facebook, Twitter maupun Instagram.
Waerebo terletak di Kabupaten Manggarai pulau Flores. Festival upacara adat Penti, keramahan masyarakat serta keindahan alam desa ini menjadi pesona daya tarik tersendiri bagi para traveler untuk menjelajahi Waerebo.
Menginjak usia dua tahun, Galeri Indonesia Kaya (GIK) sebagai ruang publik di pusat ibukota hadir memberikan hiburan alternatif. Sejak dibuka 10 Oktober 2013 lalu, GIK telah menyuguhkan lebih dari 700 acara budaya dari musik, teater, dongeng, sastra dan tanpa dipungut biaya apapun.
Galeri Indonesia Kaya persembahan Bakti Budaya Djarum Foundation kembali merayakan ulang tahun yang ke-2. Sejak diresmikan 10 Oktober 2013 lalu, Galeri Indonesia Kaya telah menampilkan ratusan pertunjukan khas budaya Indonesia.
World Tourism Day menjadi momentum agar pariwisata mampu membawa perubahan. Pariwisata bisa jadi cara untuk menyembuhkan masalah ekonomi yang dialami beberapa negara di dunia.
Voodoo dikenal sebagai ilmu hitam dari Afrika, atau mirip-mirip ilmu santet yang ada di Indonesia. Tapi tidak di Haiti, Voodoo adalah agama yang dianut masyarakatnya.