Sepakbola
Roma Akan Rekrut Striker Baru untuk Gantikan Destro
AS Roma sedang mencari seorang striker baru di sisa waktu sebelum ditutupnya bursa transfer musim dingin. Giallorossi butuh pemain untuk menggantikan Mattia Destro.
Sabtu, 31 Jan 2015 07:38 WIB







































