Jerinx tiba di Polda Metro Jaya pukul 08.50 WIB ditemani istrinya, Nora Alexandra. Jerinx akan diserahkan ke JPU karena kasus pengancaman dinyatakan lengkap.
Artis Rizky Billar hari ini resmi melaporkan sejumlah akun media sosial terkait dugaan tindakan pengancaman dan pencemaran nama baik. Ada 8 akun dilaporkan.