detikNews
10 Nama Calon Pimpinan KPK Diserahkan Pansel ke SBY
Sekitar pukul 15.30 WIB, panitia seleksi KPK menyerahkan daftar 10 nama calon pimpinan KPK kepada Presiden SBY. Nama-nama itu nantinya akan diserahkan ke DPR.
Jumat, 14 Sep 2007 15:36 WIB







































