detikOto
Yamaha Super Tenere Singgah di Amerika
Motor petualang dari Yamaha yang konsepnya bertampang mirip Ninja, yakni Super Tenere bakal mendarat di Amerika. Yamaha Motor sudah membuka keran pemesanannya mulai September 2010 ini.
Rabu, 15 Sep 2010 08:15 WIB







































