detikFinance
Jembatan Kukar Ambruk, Ekspor Batubara ke Asia Timur & India Lumpuh
Jembatan Kutai Kartanegara (Kukar) yang ambruk menghentikan pengiriman batubara dari hulu Sungai Mahakam. Ekspor batubara ke Asia Timur dan India terhenti.
Selasa, 06 Des 2011 15:53 WIB







































