Saat arus mudik lebaran 2015 sebagian orang rela membeli tiket melalui calo. Namun tidak semua berjalan lancar. 14 Calo tertangkap menjual tiket kereta api.
Moda transportasi kereta menjadi salah pilihan bagi pemudik untuk tahun 2015. PT KAI pun mendapat berkah Lebaran dengan meraup pendapatan Rp 423 miliar.
Pelemparan batu saat kereta api sedang melintas masih sering terjadi. Dirut PT KAI Edi Sukmoro mengatakan budaya tersebut biasanya dilakukan oleh anak-anak.
Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia, Edi Sukmoro memastikan lebaran tahun ini tidak ada upaya percaloan maupun penumpang yang menggunakan tiket ganda.
Perlambatan ekonomi RI tidak berdampak terhadap penggunaan angkutan kereta. Saat arus lebaran 2015 ini, tiket kereta untuk semua kelas di Pulau Jawa telah ludes terjual.
Armada KAI yang saat ini masih beroperasi rata-rata berusia lanjut. Sekitar 50% dari armada kereta penumpang jarak jauh dan pendek yang masih beroperasi rata-rata berusia di atas 20 tahun.
Pada H+7 Lebaran ada 2 orang yang tewas tertabrak kereta. Seorang tewas tertabrak di Cirebon, Jabar, dan seorang lainnya tewas tertabrak di Grobogan, Jateng.
Hingga H+4 Lebaran, tanggal 22 Juli 2015, arus balik berjalan lancar. Namun ada juga kasus orang yang tertabrak kereta hingga penjaga lintasan rel tertidur.