detikNews
3 Warga Palestina Tewas dalam Serangan Udara Israel ke Gaza
Militer Israel kembali melancarkan serangan udara ke wilayah Jalur Gaza. Akibatnya, sedikitnya tiga warga Palestina tewas dan satu orang lainnya luka serius dalam serangan tersebut.
Kamis, 06 Sep 2012 09:58 WIB







































