detikNews
Sialnya 'Soul of Luck' Tabrak Crane Raksasa di Pelabuhan Semarang
Tak seberuntung namanya, kapal kontainer 'MV Soul of Luck' berbendera Panama itu menabrak salah satu container crane (CC) di Pelabuhan Semarang hingga roboh.
Selasa, 16 Jul 2019 07:27 WIB







































