detikInet
Samsung Pay Diklaim Bisa Transaksi Dimanapun
Bersamaan dengan Galaxy Note 5 & S6 Egde+, Samsung juga mengumumkan Samsung Pay yang akan rilis 20 Agustus 2015. Berbeda dengan sistem pembayaran lainnya, Samsung Pay diklaim bisa bekerja hampir di semua mesin POS (point-of-sale).
Sabtu, 15 Agu 2015 13:36 WIB







































