Zelensky menolak rencana perdamaian AS, menganggapnya merugikan Ukraina. Putin mengancam akan merebut lebih banyak wilayah jika negosiasi tidak dilakukan.
Serangan terbaru Rusia menghantam gedung permukiman di Ternopil, Ukraina bagian barat. Presiden Volodymyr Zelensky mengatakan sedikitnya sembilan orang tewas.
Pemerintah Ukraina dan Suriah akhirnya memulihkan hubungan diplomatik pada hari Rabu (24/9) waktu setempat setelah putus hubungan pada tahun 2022 silam.
Presiden AS Trump mengungkapkan jaminan keamanan untuk Ukraina dari Rusia. Dia juga membuka peluang pertemuan trilateral untuk mengakhiri perang Ukraina-Rusia.
Ukraina melancarkan serangan pesawat nirawak ke Rusia yang memicu kebakaran di sebuah pembangkit listrik tenaga nuklir saat merayakan hari kemerdekaannya.