Trump berupaya membangkitkan industri chip AS, tapi pakar menilai strategi proteksionisnya berbeda dengan model kolaborasi global yang terbukti sukses di Asia.
Sebanyak 45 pesawat militer dan belasan kapal perang China terlihat di sekitar Taiwan. Insiden ini terjadi sehari usai China mengumumkan latihan perang.
Pemerintah Jepang merilis rencana untuk mengevakuasi sekitar 120.000 penduduk dan wisatawan dari pulau-pulau kecil dekat Taiwan, jika terjadi "keadaan darurat".