Diplomasi domestik ini penting karena pembangunan Papua tidak dapat dipisahkan dari upaya membangun kepercayaan, dialog, dan kolaborasi antara pusat dan daerah.
Bamsoet dan Menpora Erick Thohir apresiasi ajang tinju 'Arena Selatan 2025' untuk meredam kekerasan pelajar sebagai solusi membangun karakter generasi muda.