Masinton Pasaribu mengatakan pemilih di Jakarta lebih melihat figur cagub. Ia mengungkit soal Ahok-Djarot yang tetap kalah meski sudah diendorse presiden.
Wakil Presiden Terpilih 2024-2029, Gibran Rakabuming Raka, blusukan ke Pasar Nangka Jakarta Pusat. Gibran juga membeli wortel dan cabai di Pasar Nangka.
Wapres terpilih 2024-2029, Gibran Rakabuming Raka, mengungkapkan alasan dirinya ditemani Raffi Ahmad saat blusukan di sejumlah kawasan di Jakarta hari ini.