Komunitas Volkswagen Indonesia Association (VIA) resmi melantik pengurus baru periode 2025-2028 dengan Ketua Umumnya, Komjen Pol (Purn) Nanan Soekarna.
Anggota Komisi III DPR RI Bamsoet ingatkan pesatnya teknologi keuangan, cryptocurrency atau mata uang digital dapat membuka peluang bagi pelaku kejahatan.
Bamsoet mengatakan dibutuhkan kebijakan industrial yang lebih komprehensif untuk memberi ruang bagi sektor industri dalam negeri untuk terus bertumbuh.
Anggota Komisi III DPR RI Bambang Soesatyo menuturkan politik berbiaya tinggi yang terjadi saat ini di Indonesia menjadi salah satu biang kerok penyebab korupsi
Ketua IMI Bambang Soesatyo, ajak influencer otomotif majukan pariwisata Indonesia melalui touring. Kegiatan ini dorong edukasi keselamatan dan interaksi sosial.
Anggota Komisi III DPR Bambang Soesatyo apresiasi telah beroperasinya Bursa Berjangka Kripto PT Central Finansial X (CFX) yang diatur oleh pemerintah sejak 2023
BIN genap berusia 79 tahun pada 7 Mei 2025, tidak bisa lagi mengandalkan metode konvensional semata dalam menjaga keamanan dan kedaulatan bangsa Indonesia.
Perkumpulan Pemilik Izin Khusus Senjata Api Beladiri Indonesia (PERIKHSA) akan menyelenggarakan Lomba Asah Keterampilan Penggunaan Senjata Api Beladiri.