Wisata ekstrem ke RMS Titanic hanya buat mereka yang sangat kaya dan terbukti sangat berbahaya. Lalu, apakah penerbangan ke luar angkasa juga demikian?
Pos pendakian Gunung Lawu via Candi Cetho Karanganyar mendapat laporan bahwa ada pendaki yang tak sadarkan diri. SAR kroscek dan mengonfirmasi korban meninggal.
Polda Jateng menyatakan ada 88 pendaki yang dievakuasi saat terjadi kebakaran hutan di Gunung Sumbing. Pemantauan juga akan dilakukan menggunakan helikopter.