detikNews
Bus Damri Butut Itu Ternyata Sudah Berusia 20 Tahun
Protes masyarakat Kota Bandung terkait polusi asap Bus Damri sudah sering dilontarkan pada Pemerintah Kota Bandung. Perum Damri Cabang Bandung sebagai penyedia armada memang mengakui banyak bus yang belum diremajakan.
Jumat, 14 Mar 2014 14:51 WIB







































