detikNews
Apakah Hakim akan Kabulkan 'Prediksi' Luthfi Dihukum 20 Tahun Bui?
Mantan Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq santai saat dituntut hukuman total 18 tahun penjara. Bahkan dia berseloroh mengira akan dituntut 20 tahun penjara. Mungkinkah hakim mengabulkan prediksinya hari ini?
Senin, 09 Des 2013 09:41 WIB







































