Rachmad Albi Fakhri mencuri perhatian Presiden saat tampil sebagai Danton Polisi Cilik. Ia mendapat beasiswa kepolisian berkat penampilannya yang mengesankan.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit mengeser Kombes Teddy Jhon Marbun dari jabatan Kapolrestabes Medan. Selanjutnya posisi itu akan diisi Kombes Gidion Arif Setyawan.
Prabowo Subianto melakukan kunjungan perdana ke IKN untuk meninjau progres infrastruktur. Kunjungan ini menegaskan komitmen pemerintah terhadap pembangunan IKN.
Mayor Teddy Indra Wijaya dilantik sebagai Sekretaris Kabinet. Ia tetap aktif di TNI karena jabatan Seskab kini di bawah Mensesneg, bukan setingkat menteri.